Laman

Jumat, 23 Desember 2011

Piala Dunia Antarklub FIFA

Piala Dunia Antarklub FIFA (bahasa Inggris: FIFA Club World Cup; sebelumnya dikenal sebagai Kejuaraan Dunia Antarklub FIFA (bahasa Inggris: FIFA Club World Championship) adalah sebuah kompetisi resmi yang diadakan FIFA untuk mempertemukan juara kejuaraan utama antara klub-klub sepak bola di masing-masing benua. Kejuaraan ini diadakan untuk menggantikan Piala Interkontinental yang hanya mempertemukan juara dari dua benua saja yaitu Amerika Selatan dan Eropa.

Masing-masing juara dari masing-masing benua akan bertanding dengan juara Amerika Selatan dan Eropa akan mulai bermain di semifinal dan peserta dari Afrika, Asia, Amerika Tengah dan Karibia, serta Oseania akan bertanding untuk mendapatkan jatah semifinal.

Piala Dunia Antarklub FIFA hingga tahun 2008 diadakan di Jepang sebagai pengganti dari Piala Interkontinental dengan tetap disponsori oleh perusahaan Toyota. Untuk Piala Dunia Antarklub FIFA 2009 dan 2010 akan diadakan di Dubai, Uni Emirat Arab.

1. Hasil

Tahun Pertandingan final
Stadion Penylengaraa
Juara Skor Juara kedua


2000
Detail
Corinthians Bendera Brasil 0–0 p.w.
(4–3 A.P.)
Bendera Brasil Vasco da Gama


Stadion Maracanã,
Rio de Janeiro,
Brasil
2005
Detail
São Paulo Bendera Brasil 1–0 Bendera Inggris Liverpool


Std. Internasional,
Yokohama,
Jepang
2006
Detail
Internacional Bendera Brasil 1–0 Bendera Spanyol Barcelona


Std. Internasional,
Yokohama,
Jepang
2007
Detail
Milan Bendera Italia 4–2 Bendera Argentina Boca Juniors


Std. Internasional,
Yokohama,
Jepang
2008
Detail
Manc. United Bendera Inggris 1–0 Bendera Ekuador LDU Quito


Std. Internasional,
Yokohama,
Jepang
2009
Detail
FC Barcelona Bendera Spanyol 2–1 a. e. t Bendera Argentina Estudiantes LP


Std. Syekh Zayed,
Abu Dhabi,
UEA
2010
Detail
Inter Milan Bendera Italia 3–0 Bendera Republik Demokratik Kongo TP Mazembe Englebert


Std. Syekh Zayed,
Abu Dhabi,
UEA
2011
Detail
FC Barcelona Bendera Spanyol 4–0 Bendera Brasil Santos FC


Std. Internasional,
Yokohama,
Jepang
2012
Detail
Akan Dilaksanakan  Jepang
2013
Detail
Akan Dilaksanakan  Maroko
2014
Detail
Akan Dilaksanakan  Maroko



Tahun
Perebutan tempat ketiga Stadion Penylengaraa



Juara ketiga Skor Juara keempat
2000
Detail



Necaxa Bendera Meksiko 1–1 p.w.
(4–3 A.P.)
Bendera Spanyol Real Madrid Stadion Maracanã,
Rio de Janeiro,
Brasil
2005
Detail



Saprissa Bendera Kosta Rika 3–2 Bendera Arab Saudi Al Ittihad Std. Internasional,
Yokohama,
Jepang
2006
Detail



Al-Ahly Bendera Mesir 2–1 Bendera Meksiko América Std. Internasional,
Yokohama,
Jepang
2007
Detail



Urawa Reds Bendera Jepang 2–2
(4–2 A.P.)
Bendera Tunisia Étoile du Sahel Std. Internasional,
Yokohama,
Jepang
2008
Detail



Gamba Osaka Bendera Jepang 1–0 Bendera Meksiko Pachuca Std. Internasional,
Yokohama,
Jepang
2009
Detail



Pohang Stelers Bendera Korea Selatan 1–0
(4–3 A.P.)
Bendera Meksiko Atlante Std. Syekh Zayed,
Abu Dhabi,
UEA
2010
Detail



Internacional Bendera Brasil 4–2 Bendera Korea Selatan Seongnam Ilhwa Chunma Std. Syekh Zayed,
Abu Dhabi,
UEA
2011
Detail



Al-Sadd SC Bendera Qatar 0–0
(5–3 a.p.)
Bendera Jepang Kashiwa Reysol Std. Internasional,
Yokohama,
Jepang
2012
Detail
Akan Dilaksanakan  Jepang
2013
Detail
Akan Dilaksanakan  Maroko
2014
Detail
Akan Dilaksanakan  Maroko

 

2. Juara

  • Corinthians (2000)
  • São Paulo FC (2005)
  • Internacional (2006)
  • A.C. Milan (2007)
  • Manchester United (2008)
  • FC Barcelona (2009, 2011)
  • Internazionale Milano (2010)

 

3. Statistik juara

3.1. Berdasarkan negara

  • 3 kali:  Brasil (2000, 2005, 2006)
  • 2 kali:  Italia (2007, 2010),  Spanyol (2009, 2011)
  • 1 kali:  Inggris (2008)

 

3.2. Berdasarkan konfederasi

  • 5 kali: UEFA (2007, 2008, 2009, 2010, 2011)
  • 3 kali: CONMEBOL (2000, 2005, 2006)

 

4. Pranala luar


back to FIFA

Arief

Tidak ada komentar:

Posting Komentar