Laman

Kamis, 26 Januari 2012

Lontaran massa korona

Lontaran massa korona.
Lontaran massa korona (bahasa Inggris: coronal mass ejection, disingkat CME) adalah ledakan besar angin surya, plasma isotop cahaya lain, dan medan magnet, yang melontar di atas korona matahari atau dilepaskan ke angkasa.[1]




Lontaran massa korona seringkali dikaitkan dengan aktivitas Matahari lainnya, terutama semburan Matahari, tetapi hubungan sebab akibat masih belum ditentukan. Sebagian besar lontaran muncul pada wilayah aktif Matahari. Lontaran massa korona muncul baik pada saat solar maxima maupun solar minima, meskipun pada masa minima frekuensinya berkurang.

Coronal Mass Ejection.gif
Coronal Mass Ejection.gif
1,696,815 bytes

Catatan kaki

Pranala luar




Tsunami Matahari 1 Agustus 2010



suar surya

Sebuah suar surya spektakuler difoto oleh kru ketiga19 Desember 1973 dalam terang helium terionisasi, menggunakan spectroheliograph ekstrim-ultraviolet dari US Naval Research Laboratory. Lembar memutar gas mencakup 588 000 km dan tampaknya unwinding sendiri. Daerah gelap di bagian atas dan bawah kutub matahari.


Ini adalah coronal mass ejection dengan pandangan yang jelas dari sunspot sebagai sumber materi.


Arief

Tidak ada komentar:

Posting Komentar